5 Laptop ASUS Terbaik untuk Kuliah dan Kerja Sehari-hari
5 Laptop ASUS Terbaik untuk Kuliah dan Kerja Sehari-hari--Foto: Prabupos
PRABUMULIHPOS.CO - Mencari laptop ASUS yang ideal untuk kuliah, kerja, atau multitasking sehari-hari bisa bikin bingung karena banyak pilihan di pasaran.
Tidak semua laptop nyaman digunakan sepanjang hari, jadi penting memilih yang tepat.
Di bawah ini, ada 5 laptop ASUS terbaik yang bisa diandalkan sebagai “daily driver” untuk mahasiswa, pekerja kantoran, maupun freelancer:
1. ASUS Vivobook 14 A416
ASUS Vivobook 14 A416 jadi pilihan tepat bagi mahasiswa atau profesional yang butuh laptop ringan dan praktis.
BACA JUGA:5 HP Gaming 5G Terjangkau di Awal 2026, Cocok untuk Main Game Online
BACA JUGA:Tecno Megapad 11, Tablet Layar 11 Inci dengan Performa Tangguh di Harga Rp2 Jutaan
Layar 14 inci membuatnya mudah dibawa ke kampus atau kantor, sementara desainnya simpel tapi elegan.
Ditenagai prosesor Intel generasi terbaru, RAM yang bisa ditingkatkan hingga 12GB, dan SSD untuk performa cepat, laptop ini mampu menangani tugas harian tanpa masalah.
Baterainya juga tahan lama, ditambah keyboard nyaman untuk mengetik lama, sangat cocok untuk pekerjaan atau tugas menumpuk.
Zenbook 14 OLED cocok untuk yang mengutamakan kualitas layar. Dengan panel OLED resolusi tinggi, tampilan warna lebih tajam dan nyaman di mata, ideal untuk penggunaan berjam-jam.
BACA JUGA:Toyota bZ3 Smart Home Edition, Sedan Listrik Canggih dengan Harga Terjangkau
BACA JUGA:Lenovo Legion 7i Turun Harga, Laptop Gaming OLED 2.5K dengan Performa Tinggi
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:


