Game Gemmy Wonders Ramai Diburu! Main Puzzle Bisa Cairkan Saldo DANA hingga Puluhan Ribu?
Game Gemmy Wonders Ramai Diburu! Main Puzzle Bisa Cairkan Saldo DANA hingga Puluhan Ribu?--Foto: Prabupos
PRABUMULIHPOS.CO - Aplikasi Gemmy Wonders belakangan mulai menarik perhatian pengguna Android karena disebut-sebut sebagai game ringan yang menawarkan peluang memperoleh saldo DANA dengan menyelesaikan berbagai tugas di dalam permainan.
Pada dasarnya, Gemmy Wonders adalah permainan puzzle santai dengan konsep mencocokkan permata berwarna.
Game ini lebih difokuskan sebagai hiburan kasual yang dapat dimainkan oleh berbagai kalangan usia.
Sejumlah pengguna serta beberapa media daring lokal mengaitkan aplikasi ini dengan fitur hadiah berupa saldo digital yang diklaim dapat ditransfer ke dompet DANA pemain.
BACA JUGA:Cuma Main Game, Dapat Saldo DANA Gratis Rp218.000!
BACA JUGA:Dapatkan Saldo DANA Ratusan Ribu Hanya dengan Main Critter Rescue!
Klaim tersebut membuat Gemmy Wonders ramai dibicarakan, khususnya oleh pengguna yang tertarik mencoba aplikasi penghasil uang secara online.
Gemmy Wonders tersedia secara gratis di Google Play Store dengan ukuran aplikasi sekitar 74–78 MB
. Game ini dikembangkan oleh WHATSHOP DIGITAL NETWORK dan menghadirkan mekanisme permainan sederhana sehingga mudah dipahami oleh pemain pemula.
Dalam permainannya, pemain diminta menyusun dan mencocokkan permata dengan warna yang sama untuk menyelesaikan level serta memperoleh skor tertentu.
Konsep ini mirip dengan berbagai game puzzle populer yang telah lebih dulu dikenal.
BACA JUGA:Main Game Bisa Cuan! Ini Game Penghasil Saldo DANA Gratis Terbaru
BACA JUGA:Main Rush Bus Santai, Saldo DANA Bisa Nambah? Simak Faktanya
Beberapa laporan dan pengalaman pengguna menyebutkan bahwa mereka berhasil melakukan penarikan saldo DANA setelah rutin bermain.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:


