PRABUMULIH Memutus mata rantai Covid 19 dan menekan penyebarannya Sejauh ini masih satu satunya cara melawan Covid 19 yakni menerapkan protkes Jajaran Polres Prabumulih melalui Satlantas Polres Prabumulih terus melakukan kampanye Ayo Wajib Masker setiap pagi di sela sela pengaturan jalur Kapolres Prabumulih AKBP Siswandi SH SIk MH mengatakan tidak hanya personel Satlantas saja Pengaturan jalur setiap pagi kata dia dilakukan seluruh jajarannya Menurutnya melaksanakan pengaturan lalu lintas merupakan bentuk pelayanan Polri kepada masyarakat di jalan raya Dengan penempatan personil Polri pada titik titik dan simpul jalan rawan terjadinya kemacetan dan kecelakaan lalu lintas dapat memberikan rasa aman dan nyaman bagi para pengguna jalan Sebagai langkah meningkatkan kesadaran masyarakat untuk mematuhi Protkes dan upaya menekan meningkatnya Covid 19 personil turun ke jalan Kampanyekan Ayo Wajib Masker ujarnya Senin 4 1 2021 Lanjutnya kegiatan ini dilakukan di sepanjang Jalan Jenderal Sudirman sebagai jalan protokol Prabumulih Adapun sasarannya adalah masyarakat beraktifitas menggunakan kendaraan sepeda motor atau mobil Kampanye penggunaan masker ini di maksudkan agar bisa meningkatkan kesadaran masyarakat untuk mematuhi protokol kesehatan dan upaya menekan meningkatnya Covid 19 dan untuk lebih menarik perhatian masyarakat jelasnya Lanjutnya kali ini melaksanakan Kampanye Pakai Masker dan Protkes Covid 19 adalah Polwan Sat Lantas Polres Prabumulih dan personil Polres Prabumulih Masker sangat penting digunakan untuk mencegah penyebaran Covid 19 kami juga memberikan himbauan 3M Memakai Masker Mencuci Tangan Menjaga Jarak dan Tidak Berkerumun Serta menghimbau agar masyarakat dapat tetap mematuhi protokol kesehatan pungkasnya 03 rel
Terus Kampanyekan Protkes
Selasa 05-01-2021,04:00 WIB
Kategori :