PT PLN Buka Lowongan Kerja, Ini Posisi dan Syaratnya

Sabtu 27-05-2023,06:46 WIB
Editor : Arafik

6. Akuntansi

BACA JUGA: Siaga Karhutla, Polres Pakpak Bharat Bersama Forkopimda Gelar Apel Gabungan

BACA JUGA:Rebbeca Klopper Polisikan Akun Penyebar Video Syur

Adapun Persyaratan yang harus dipenuhi, yakni:

- Merupakan Orang Asli Papua dan Bermarga Papua (salah satu orang tua keturunan asli Papua)

- Minimal lulusan D4 hingga S1 jurusan Teknik Elektro, Sipil, Mesin, Industri, Manajemen Bisnis, Manajemen Pemasaran dan Akuntansi

BACA JUGA:SMPN 1 Prabumulih Borong Juara FLS2N Tingkat Kota Tahun 2023

- Maksimal berumur 27 tahun

- Minimal IPK 2,5

Nah bagi kami yang tertarik ingin bergabung atau melamar, jangan lupa persiapkan persyaratan ya. Sebab pendaftaran sendiri sudah dibuka sejak 22 Mei 2023 lalu dan akan ditutup pada 2 Juni 2023 mendatang.

BACA JUGA:Tajir Melintir, Warga Nganjuk Ini Parkirkan Pesawat di Depan Rumahnya

BACA JUGA:Begini Strategi Pemerintah Kabupaten Sintang Targetkan Peningkatan PAD Tahun 2023

Lokasi tes sendiri akan dilaksanakan di beberapa daerah di Papua, antara lain Jayapura, Sorong, Manokwari, Biak, Nabire, Timika, Wamena dan Merauke.

Jika kamu lulus, nantinya harus siap bersedia ditempatkan di beberapa daerah di Papua.

BACA JUGA:BURUAN! Klaim Link DANA Kaget Terbaru Hari Ini

BACA JUGA:BIKIN BANGGA! Empat Siswa Prabumulih Terpilih Jadi Anggota Paskibra Provinsi

Kategori :