Mudah dan Simple, Ini 6 Cara Merawat Motor Listrik Agar Tetap Awet

Selasa 01-08-2023,12:52 WIB
Reporter : Aldo
Editor : itdisway

Motor Listrik memang sudah dirancang sedemikian rupa untuk keamanan para pengendaranya agar tidak berbahaya saat terkena hujan maupun banjir. Tetapi saat adanya banjir, lebih baik penggunaan motor listrik tidak melewati banjir apalagi banjirnya sudah melebihi soket pengisian daya. Hal itu dilakukan untuk menjaga kendaraan agar tetap aman dan tidak cepat rusak.

 

BACA JUGA:Infinix Note 30 Smartphone Trend dengan Spek Gahar, Intip Spesifikasinya

 

2. Rutin untuk Mengganti Van Belt

Salah satu komponen penting  di motor listrik adalah van belt yang berfungsi untuk menyalurkan daya kepada ban belakang agar bergerak.

Para pengendara motor listrik disarankan untuk mengganti Van Belt ketika sudah menempuh jarak 3.000 km, mengganti van belt disarankan agar van belt tidak putus ditengah jalan saat dikendarai.

 

3. Cabut Baterai Saat Tidak Digunakan

Saat motor listrik tidak digunakan, alangkah baiknya baterai yang tertanam di motor listrik di cabut saat tidak dipakai, hal ini untuk mendukung agar baterai di motor listrik tetap awet.

 

BACA JUGA:Populer di Indonesia, Ini Kelebihan Sepeda Listrik

 

4. Cek Secara Rutin Sistem Pengereman

Layaknya Motor Konvensional, motor listrik juga mempunyai sistem pengereman yang harus dicek secara berkala. Hal ini untuk menghindari hal hal yang tidak diinginkan terjadi, seperti rem blong saat dikendarai.

 

Kategori :