PRABUMULIHPOS.DISWAY.ID - Pada tanggal 3 Agustus 2023 Infinix telah mengeluarkan jenis Smartphone yang dapat mendukung kebutuhan bermain gaming kalian, adapun smartphone tersebut dinamai Infinix GT 10 Pro.
Infinix GT 10 Pro Memilki desain body yang bernuansa gaming dan pada bagian punggungnya terdapat modul kamera yang mempunyai tiga kamera serta lampu Flash LED.
BACA JUGA:Redmi A2 Smartphone dengan Harga yang Merakyat
BACA JUGA:Jangan Asal Beli, Ini Tips Sebelum Membeli Motor Listrik
Spesifikasi Infinix GT 10 Pro
Memilki body dimensi sebesar 162.66 x 75.89 x 8.1 mm dan berat 187 gram dengan ketahan IP53 serta fitur tahan debu dan percikan air.
BACA JUGA:Perbandingan Infinix Hot 30 dengan Infinix 30i, Cek Perbandingannya
BACA JUGA:Mudah dan Simple, Ini 6 Cara Merawat Motor Listrik Agar Tetap Awet
Infinix GT 10 Pro memilki layar AMOLED dengan ukuran 6.67 inci dan dilengkapi dengan refresh rate 120Hz yang membuat pergeseran layar menjadi mulus, didukung dengan resolusi FHD+ serta kecerahan maksimum 900 nits
Untuk urusan dapur pacu, Infinix GT 10 Pro ditenagai oleh chipset MediaTek Dimensity 8050 yang telah memilki teknologi proses 6 nm TSMC dan didukung dengan RAM 8GB/256GB serta terdapat teknologi hybrid MicroSD yang dapat menambah penyimpanan sebesar 1 TB
BACA JUGA:Dapat Subsidi dari Pemerintah, Ini Kelebihan Motor Listrik
BACA JUGA:Infinix Note 30 Smartphone Trend dengan Spek Gahar, Intip Spesifikasinya