Tahun Baru HP Baru? Ini 4 Rekomendasi HP Vivo Terbaik Layak Beli 2024

Senin 01-01-2024,12:07 WIB
Reporter : Erna
Editor : Ros Diana

Vivo X100 dilengkapi dengan RAM besar dan telah dilengkapi dengan fitur NFC sebesar 12GB atau 16GB dan storage hingga 1TB.

Sedangkan pada kameranya ini telah dilengkapi kamera yang memukau dan juga jernih.

Pada Vivo X100 memiliki konfigurasi triple-camera 50 Mega Piksel (MP), lensa tele 64 Mega Piksel (MP), serta sensor ultrawide 50 Mega Piksel (MP).

Nah, sedangkan pada kamera depan atau kamera selfie yang beresolusi 32MP, dengan begitu kamu dapat menghasilkan foto terbaik dan jernih sesuai keinginan.

Dari segi harga pada Vivo X100 dibandrol dengan harga Rp9,2 jutaan opsi RAM 16/256GB.

BACA JUGA:3 Pilihan HP Gaming Vivo Terbaik, Harga Mulai 2 Jutaan

2. Vivo V29e 5G

Rekomendasi smartphone terbaik di awal tahun 2024 layak beli adalah Vivo V29e 5G.

Pada HP ini telah dilengkapi dnegan kualitas terbaik yang mampu menjadi daya tarik tersendiri bagi pencinta HP.

Smartphone ini dilengkapi dengan layar jernih yang dilengkapi dengan layar AMOLED berukuran 6,67 inci bahkan disokong dengan refresh rate 120Hz dan beresolusi FHD+.

Nah, untuk baterainya juga dilengkali dengan baterai besar berkapasitas 4800mAh yang mana telah didukung dengan pengisian daya cepat (fast charging 44Watt).

Selain itu juga, smartphone ini telah di tenagai dengan chipset Snapdragon 695 5G, bahkan untuk RAMnya juga lumayan besar 8GB serta ROM 256GB.

Dari segi harganya sendiri pada Vivo V29e 5G dengan RAM 8/256GB dibandrol Rp4,3 jutaan.

3. Vivo IQOO 12

Smartphone Vivo IQOO 12 menjadi salah satu jenis HP terbaik di awal tahun 2024.

Menariknya lagi, Vivo IQOO 12 telah dibekali layar AMOLED yang super jernih dengan ukuran mencapai 6,78 inci.

Kategori :