Vivo V25e Banting Harga di Awal Mei 2024, Gandeng Layar AMOLED dan Sertifikasi IP54

Kamis 09-05-2024,10:01 WIB
Reporter : Erna
Editor : Ros Diana

Bagi yang hobi selfie dapat memanfaatkan kamera depan yang apik dengan beresolusi 32 MP.

Sehingga pengguna dapat menggunakan kamera tersebut untuk mengabadikan momen bersama keluarga, pasangan ataupun teman dengan hasil foto berkualitas.

Pada baterai yang diauguhkan smartphone Vivo V25e ini cukup besar 4500mAh dengan teknologi pengisian daya cepat hingga 44 Watt

Harga yang ditawarkan smartphone Vuvo V25e dibandrol dengan harga sekitar Rp2,3 jutaan, yang mana harga awal smartphone ini Rp2,9 jutaan. (*)

 

Kategori :