Xiaomi Mix Fold 3 dengan Kapasitas RAM dan Internal Super Besar, Berikut Spesifikasinnya
PRABUMULIHPOS.DISWAY.ID - Pada beberapa waktu lalu Xiaomi telah resmi meluncurkan Smartphone terbaru, salah satunya adalah Xiaomi Mix Fold 3.
Xiaomi Mix Fold 3 memilki desain menawan dan mempunyai sudut sudut yang memukau.
Smartphone ini juga merupakan salah satu ponsel lipat milik xiaomi yang memberikan spek memukau.
BACA JUGA:Smartphone Huawei Pura 70 Ultra, Usung Sertifikasi IP68 dan Fast Charging 100 Watt
BACA JUGA:iQOO 12 Pro, HP Flagship Bawa Layar Super AMOLED dan Sertifikasi IP68 Tahan Debu dan Percikan Air
Bagian layar Xiaomi Mix Fold 3 telah dilapisi dengan Corning Gorilla Glass Victus 2 sehingga membuat layar ponsel ini terlindungi.
Berikut spesifikasi Xiaomi Mix Fold 3
Xiaomi Mix Fold 3 mengusung layar tampilan AMOLED 8,03 inci dengan layar ponsel resolusi 1916 x 2160 pixels.
Smartphone Xiaomi Mix Fold 3 juga memiliki dukungan refresh rate 120 Hz dengan HDR10+ sehingga membuat pergeseran layar smartphone menjadi mulus saat scrolling Social Media.
Untuk urusan performa Xiaomi Mix Fold 3 ditenagai dengan chipset Qualcomm SM8550-AC Snapdragon 8 Gen 2.
BACA JUGA:Smartphone Realme Narzo 60 Usung Layar Super AMOLED, Bawa Protection Gorilla Glass 5
BACA JUGA:Smartphone Itel A50, HP Entry Level Usung Layar Luas dan Chipset Unggul Unisoc Tiger T603
Smartphone ini juga didukung 256GB 12GB RAM, 512GB 16GB RAM, 1TB 16GB RAM yang membantu untuk menyimpan game dengan penyimpanan besar.
Xiaomi Mix Fold 3 dikapasitasi dengan baterai sebesar 4.800 mAh dan didukung dengan fitur fast charging sebesar 67W dikatakan bisa mengisi 100% dalam waktu 44 menit.