Pemkot Prabumulih Siapkan 20 Titik TPS Baru untuk Atasi Masalah Sampah

Selasa 18-03-2025,09:27 WIB
Reporter : Erna Nur
Editor : Ros Diana

Untuk mendukung pembersihan sampah ini, Pemkot bahkan menurunkan alat berat pribadi milik Wali Kota. Cak Arlan juga menyatakan bahwa akan ada petugas dan truk yang disiapkan di titik-titik tertentu yang sering digunakan warga untuk membuang sampah sembarangan. Selain itu, Pemkot juga membentuk tim khusus yang akan melakukan operasi kebersihan secara rutin.

Kategori :