Meski baru dirilis untuk pasar Tiongkok, ada kemungkinan Xiaomi Pad 7s Pro juga akan hadir secara global. Melihat kesuksesan Pad 6s Pro yang sempat masuk ke Indonesia pada Mei 2024, peluang untuk versi terbarunya hadir di Tanah Air cukup besar.
BACA JUGA:Xiaomi 15S Pro Hadir dengan Baterai 6100 mAh dan Fast Charging 90W
BACA JUGA:Xiaomi Redmi A5, Smartphone Entry-Level dengan Kamera AI 32MP dan Performa Andal
Dengan spesifikasi premium, desain elegan, dan chipset buatan sendiri, Xiaomi Pad 7s Pro bisa menjadi penantang serius dominasi iPad di pasar tablet kelas atas.(*)