BACA JUGA:ASUS Vivobook S14 vs S14 Flip 2025: Pilih Laptop Klasik atau Convertible?
Privasi Terjamin
Dengan Wolf Security, laptop akan otomatis terkunci saat kamu menjauh dan kembali menyala saat mendekat. Proteksi data ekstra jadi lebih aman.
Kualitas Audio Mantap
Sistem HP Audio Boost tetap menghadirkan suara jernih dan bertenaga, meski HP tidak lagi kerja sama dengan Bang & Olufsen.
Keyboard Nyaman
Keyboard dan trackpad OmniBook sangat nyaman untuk mengetik lama-lama. Key travel pas dan minim bising.
Kesimpulan
HP OmniBook Series 2025 bukan cuma laptop Windows biasa yang ditempel stiker AI. Seri ini dirancang untuk memenuhi kebutuhan kerja modern yang serba cepat.
Kalau budget kamu di atas 15 juta dan ingin laptop awet 4-5 tahun ke depan, OmniBook jadi pilihan yang sulit dikalahkan. Investasi di laptop AI sekarang bisa bikin pekerjaan lebih cepat dan produktif—dari merangkum meeting hingga mencari file dalam hitungan detik.