Berbeda dengan varian Pro atau Pro Max yang menawarkan fitur eksperimental seperti layar tambahan, Xiaomi 17 Max diposisikan sebagai flagship berfokus kenyamanan dan daya tahan, tanpa gimmick berlebihan. Layar besar dan baterai jumbo menjadi nilai jual utamanya.
BACA JUGA:Xiaomi Pad 6, Tablet Praktis Sebagai Alternatif Laptop Awal 2026
BACA JUGA:Redmi Pad 2 Pro vs Xiaomi Pad 7: Mana Tablet yang Cocok Untuk Kamu?
Dengan kombinasi performa tinggi, layar luas, dan baterai super besar, Xiaomi 17 Max berpotensi menjadi salah satu smartphone flagship paling menarik di tahun 2026. Meski masih sebatas bocoran, perangkat ini sudah cukup untuk membuat penggemar Xiaomi menaruh ekspektasi tinggi.
Peluncuran resminya diperkirakan berlangsung pada 2026, dengan detail harga dan ketersediaan global yang masih menunggu konfirmasi.