Positif Covid di Prabumulih Jadi 10 Orang, Dominasi Pulang Perjalanan Luar Daerah

Positif Covid di Prabumulih Jadi 10 Orang, Dominasi Pulang Perjalanan Luar Daerah

PRABUMULIH Kasus positif Covid di kota Nanas ini kembali meningkat Informasi dihimpun awak media dari Satgas Covid 19 Sumatera Selatan Sumsel kalau kasus aktif di Kota Nanas ini berjumlah 10 orang Pelaksana Tugas Plt Kepala Dinas Kesehatan Kadinkes dr Hj Hesti Widyaningsih MM dikonfirmasi membenarkan hal itu Betul per 5 Februari kita dapat laporan kasus aktif Covid 19 di Prabumulih meningkatkan menjadi 10 kasus ujar Mantan Direktur RSUD ini akhir minggu ini Hesti sapaan akrabnya menjelaskan kebanyakan kasus positif Covid 19 adalah rata rata usai melakukan perjalanan dari luar kota Dan setelah itu terjadi penularan lokal ke keluarga terdekat Kita imbau di masa pandemi Covid 19 selain tetap Protokol Kesehatan Protkes juga mengurangi aktivitas perjalanan keluar kota terang perempuan berjibab yang kembali dipercaya menjadi Sekretaris Dinas Kesehatan Sekdinkes Dinkes sendiri kata dia telah berupaya optimal dan maksimal guna menekan lonjakan kasus Covid 19 di Bumi Seinggok Sepemunyian ini Pencegahan tetap kita lakukan 10 kasus aktif itu ada isolasi mandiri juga dirawat di Rumah Sakit RS Ruang isolasi di RSUD sejauh ini tetap ada dan berfungsi melayani kasus Covid 19 bebernya Sejauh ini akunya vaksinasi Covid 19 terus dilakukan Dosis 1 sendiri sudah di atas 100 persen sedangkan dosis 2 telah di atas 70 persen Vaksin lansia anak juga telah dilakukan Termasuk vaksinasi booster terus berjalan sejauh ini tambahnya Menurutnya orang yang sudah menjalani vaksinasi Covid 19 memang tetap bisa terkena Tetapi mengurangi resiko berat akibat penularan Covid 19 Mengurangi resiko kematian jika telah mendapatkan vaksinasi Covid 19 lengkap Khususnya sekarang ini vaksinasi ketiga alias booster tutupnya 03

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: