Tetap Gelar Upacara Bendera

Tetap Gelar Upacara Bendera

PRABUMULIH Meskipun berada pada masa pandemi Covid 19 namun semangat para tenaga kependidikan di semua satuan pendidikan tetap berkobar Khususnya di jenjang SMP dan SMA negeri maupun swasta di Kota Prabumulih mereka tetap melaksanakan upacara bendera peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 76 tahun 2021 Meskipun berada pada masa apa demi dengan pelaksanaan peringatan dirgahayu kemerdekaan Indonesia secara sederhana tidak mengurangi khidmat dari acara dan tetap bersama sama merayakan hari kemerdekaan dengan tetap mematuhi protokol kesehatan secara ketat Seperti di SMP Negeri 1 Prabumulih Kepala Sekolah SMPN 1 Prabumulih Riantini SPd MM sebagai pembina upacara menyampaikan pesan agar seluruh siswa dan guru untuk siap melaksanakan penerapan pembelajaran tatap muka secara terbatas Dirinya mengajak agar semuanya tetap semangat menghadapi pandemi bersiap menghadapi pelaksanaan Pembelajaran Tatap Muka PTM skala terbatas dengan protokol kesehatan ketat Karena kita tidak mungkin berlarut larut dan terlena karena masa depan anak bangsa ada ditangan para pendidik ujarnya Lanjutnya dirinya juga tidak mau kebodohan yang akan terjadi menyebabkan Negara Indonesia akan dijajah kembali oleh bangsa asing Cukup sudah sejarah penjajahan yang pernah terjadi dimasa lalu Harapan kita jangan sampai terulang lagi tandasnya caption id attachment 19894 align aligncenter width 1300 Kepala SMAN 4 Dahril Amin MPd mengikuti upacara secara Virtual Foto Ist caption Sedangkan para Kepala Sekolah dan guru SMA diminta untuk mengikuti upacara kenaikan dan penurunan bendera secara virtual Karena masa pandemi kita tidak bisa melaksanakan semarak kemerdekaan HUT RI seperti tahun tahun sebelumnya Kita diajak mengikuti upacara kenaikan dan penurunan bendera secara virtual dari Provinsi Sumsel ujar Kepala Sekolah SMAN 4 Prabumulih Dr Dahril Amin MPd 05

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: