Layar iPhone 13 punya Refresh Rate 120Hz
JAKARTA Lini iPhone 13 sudah sejak lama dirumorkan bakal mengadopsi layar 120Hz Dan menurut perkembangan terbaru hal itu nantinya akan benar benar terwujud Adalah dua model iPhone 13 Pro dan Pro Max sebagaimana dilansir TheElec via TechRadar adalah yang kebagian teknologi high refresh rate ini Menariknya lagi teknologi yang dimaksud adalah LTPO AMOLED 120Hz yang dibuat khusus oleh divisi Samsung Display Gak cuma itu Samsung Electro Mechanics juga dilibatkan Apple dalam menyuplai rigid flexible printed circuit boards RFPCB untuk penggunaan layar OLED Layar 120Hz ini sendiri bakal dipasok Samsung dengan pesanan mencapai 110 juta unit sementara 50 juta unit lainnya datang dari LG 9 juta dari BOE ruf fin
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: