Masuk Nominasi SEAMOE

Masuk Nominasi SEAMOE

Diraih Guru Smanti PRABUMULIH Sumber Daya Manusia SDM di SMAN 3 Prabumulih atas nama Pudyo Laksono SPd berhasil masuk nomor urutan ke 32 dalam seleksi yang dilaksanakan oleh The Southeast Asian Ministers of Education Organization SEAMEO atau Organisasi Menteri Pendidikan Asia Tenggara Yang merupakan organisasi antar pemerintah regional diantara pemerintah negara negara Asia Tenggara untuk mempromosikan kerja sama regional dalam pendidikan ilmu pengetahuan dan budaya di wilayah tersebut Dalam kesempatan ini di tahun 2021 SEAMOE melaksanakan kompetisi mengenai inovasi para SDM di satuan pendidikan se Asia Tenggara terkait metode pembelajaran yang diterapkan di masa pandemi virus Corona Alhamdulillah guru SMAN 3 berhasil masuk pada urutan ke 32 dari 50 orang guru yang masuk nominasi dalam kompetisi tersebut saat ini dan dapat mengikuti rangkaian kegiatan berikutnya kata Kepsek SMAN 3 Prabumulih Freni Listiyan SPd MSi Selanjutnya prestasi ini tentunya diharapkan dapat memberikan motivasi untuk guru lain khususnya keluarga besar SMA Negeri 3 yang harus aktif dalam dunia digital Saat ini dunia digital tidak bisa dihindari lagi Selain itu hal ini juga tentu dapat mendorong program yang berkaitan dengan status sekolah sebagai sekolah percontohan berbasis IT Kita bangga dengan semangat para guru di SMA Negeri 3 Prabumulih yang tetap semangat meraih prestasi semangat berkompetisi meskipun dimasa pandemi Harapan kita semangat ini tidak pernah memudar sampai kapanpun Karena tingginya semangat pada bu guru juga akan mempengaruhi prestasi para siswa di sekolah yang pada akhirnya adalah meluluskan alumni yang berkualitas bebernya Diketahui Kompetisi Seaqis research Grants 2021 ini dalam rangka memilih 50 orang guru sains sebagai penerima hibah dana penelitian pendidikan dari 11 negara anggota Seamoe tahun ini bertema Transformasi digital dalam pembelajaran sains dengan sub tema literasi keterampilan digital media pembelajaran digital pembelajaran sains masa pandemic syber stem dan pendidikan masyarakat digital digital citizenship Dan guru SMAN 3 atas nama Pudyo Laksono SPd mengajukan inovasinya tentang rancang bangun alat radiasi gem HP Android dengan menerapkan mode pembelajaran Science Technology Enginering and Mathematics Project Base Learning STEM PJBL pada mata pelajaran fisika Yaitu Mendesain pembelajaran dengan pendekatan Sains Teknologi Enginering dan Matematika dengan basis Proyek Pembelajaran dengan memahami Sains diantaranya Gelombang Elektromagnetik Teknologi Android HP Alat Ukur Listrik Magnet dan lain lain Engineer yaitu Rekayasa Alat Radiasi Gelombang Elektromagnetik Matematika yaitu Hitungan hitungan Matematis pada variabel penelitian Intensitas Elektromagnetik pada setiap bahan yg akan diuji Metode yang saya ajukan Berbasis Proyek dimana Anak anak yang mengikuti pembelajaran Fisika akan mendapatkan tugas Merancang Proyek Penelitian dan menghasilkan produk berupa Alat Anti Radiasi Gelombang elektromagnetik HP Android Dan produk yang dihasilkan dapat bermanfaat dalam dunia pendidikan khususnya prosedur penggunaan HP yang digunakan dalam pembelajaran daring jelas pria yang akrab di siapa Sony ini 05

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: