Pembayaran Pajak Online dengan Aplikasi Aman dan Terintegrasi

Pembayaran Pajak Online dengan Aplikasi Aman dan Terintegrasi

--

Perlu diketahui bahwa kode billing merupakan kode yang digunakan untuk melakukan pembayaran pajak. Sehingga jika tidak ada kode billing maka tidak bisa membayarkan pajak secara online. Tidak hanya itu saja, Klikpajak juga menerbitkan kode billing untuk semua jenis kode akun pajak. Dengan begitu, wajib pajak bisa membayarkan pajak badan ataupun pajak pribadi.

Kemudahan pembayaran pajak secara online bisa didapatkan jika menggunakan Klikpajak by Mekari. Aplikasi ini memudahkan pengguna karena tampilan yang sederhana namun menyuguhkan banyak fitur menarik. Selain terintegrasi dan terjamin aman, aplikasi ini juga akan memastikan semua data yang tersimpan tidak akan tersebar sehingga bersifat kerahasiaan. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: