Baru Tahu, Begini Cara Mengusir Nyamuk dengan Bahan Alami Mudah Didapat

Baru Tahu, Begini Cara Mengusir Nyamuk dengan Bahan Alami Mudah Didapat

Begini Cara Mengusir Nyamuk dengan Bahan Alami Mudah Didapat -Foto : Freepik-

Baru Tahu, Begini Cara Mengusir Nyamuk dengan Bahan Alami Mudah Didapat 

PRABUMULIHPOS.DISWAY.ID - Nyamuk merupakan salah satu hewan yang kerap mengganggu manusia. Bukan hanya itu saja hewan kecil ini sangat berbahaya.

Sengatan nyamuk memiliki rasa gatal dan dapat menimbulkan bintik-bintik, bentol, kemerahan dan penyakit yang berbahaya seperti Demam Berdarah.

Nyamuk memang sulit dihindari karena selalu ada di berbagai tempat.

Hewan kecil yang satu ini menjadi hewan yang amat meresahkan dengan keberadaannya.

BACA JUGA:Emak-Emak di Rumah Harus Tahu! 7 Cara Menghilangkan Kutu Beras Secara Alami

BACA JUGA:Jangan Remehkan! 7 Manfaat Cincau Hijau bagi Kesehatan, Nomor 5 untuk Diet

Bukan hanya gigitannya saja yang mengganggu namun suara yang di hasilkan dari hewan kecil ini pun membuat resah.

Kendati demikian, ada cara ampuh yang alami bisa kamu gunakan untuk basmi nyamuk.

Bahan alami ini bisa kamu dapatkan dimana saja, tanpa harus mengeluarkan modal yang besar.

Dilansir dari kanal Youtube Kunci Sehat, berikut cara mengusir nyamuk dengan bahan alami.

BACA JUGA:Tak Kalah Dengan Buahnya, Sederet Khasiat Bunga Pepaya

BACA JUGA:Ini Yang Dilakukan ParagonCorp Untuk Tingkatkan Awareness Tentang Kanker Payudara

1. Serai

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: