6 Faktor-Faktor Penyebab Stres yang Perlu Diketahui Orang Tua, Apa Saja?

6 Faktor-Faktor Penyebab Stres yang Perlu Diketahui Orang Tua, Apa Saja?

6 Faktor-Faktor Penyebab Stres yang Perlu Diketahui Orang Tua, Apa Saja?--Foto: Freepik

BACA JUGA:Pola Makan Sehat untuk Kulit Bersih, 5 Jenis Makanan yang Wajib Dicoba

Orang tua sebaiknya memastikan anak mendapatkan waktu tidur yang cukup, sekitar 10-11 jam setiap malam, dan membatasi penggunaan gadget menjelang tidur.

3. Aktivitas yang Terlalu Padat

Kegiatan di sekolah bisa membuat anak kelelahan. Ketika anak masih diminta mengikuti les atau kegiatan tambahan setelah jam sekolah, mereka bisa merasa tidak memiliki waktu untuk bersantai. 

Orang tua perlu memperhatikan keseimbangan antara kegiatan dan waktu istirahat anak.

BACA JUGA:Melindungi Kulit dari Polusi, Panduan Utama untuk Kesehatan Kulit

BACA JUGA:Kaki Indah dan Sehat! 5 Cara Mengatasi Tumit Pecah-Pecah Secara Alami

4. Intimidasi

Bullying, baik fisik maupun emosional, dapat menyebabkan stres yang signifikan. 

Jika anak menunjukkan tanda-tanda seperti enggan pergi ke sekolah atau mengalami penurunan prestasi, penting untuk membuka komunikasi dan mendukungnya. 

Diskusikan masalah ini dengan pihak sekolah untuk mencari solusi.

5. Perceraian Orang Tua

BACA JUGA:Melindungi Kulit dari Polusi, Panduan Utama untuk Kesehatan Kulit

BACA JUGA:Kuaci Cemilan Sehat Untuk Tubuh yang Mendukung Kesehatan Hormonal

Perceraian dapat membawa perubahan besar bagi anak. Jika perceraian tidak terhindarkan, jelaskan dengan cara yang sesuai agar anak memahami situasi ini. 

Yakinkan mereka bahwa cinta orang tua tidak akan berubah dan dukungan tetap ada.

6. Penyakit Tertentu

Ketika anak atau anggota keluarga mengalami penyakit serius, hal ini dapat menyebabkan stres. 

BACA JUGA:Kuaci Cemilan Sehat Untuk Tubuh yang Mendukung Kesehatan Hormonal

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: