PHR Zona Rokan Gelar Doa Bersama, Santuni Anak Yatim di Masjid Darussalam

Penyerahan Santunan Anak Yatim PHR Zona 4 di Masjid Darussalam Komperta Prabumulih.--Foto: dok phr zona 4
Perusahaan terus berkomitmen menghadirkan program rutin sebagai bentuk dukungan bagi masyarakat agar dapat menyambut Ramadhan dengan penuh keberkahan. Selama Ramadhan perusahaan juga memiliki sejumlah program seperti Safari Ramadhan yang akan berlangsung di seluruh zona.
“Harapannya, bantuan ini memberi manfaat nyata serta mempererat tali silaturahmi antara perusahaan, karyawan, dan masyarakat sekitar,” tukasnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: