Adat Budaya Tradisi Idangan Provinsi Sumatera Selatan, Ternyata Begini Asal Usulnya
PRABUMULIHPOS.DISWAY.ID - Idangan atau ngidang merupakan tradisi makan Khas Palembang yang sudah ada sejak zaman dahulu.
Tepatnya pada zaman kesultanan Palembang Darusalam, sekitar abad ke 15.
Sejarah Tradisi Adat Idangan atau Ngidang dilansir dari giwang.sumselprov
BACA JUGA:Luar Biasa, Tradisi Adat Muji Benih di Sumsel Masih Lestari Tak Lekang Oleh Zaman
Sejarah tradisi adat ngidang menurut ceritanya merupakan sebuah tradisi yang ada di lingkungan Kesultanan Palembang Darusalam.
Perkembangan tradisi adat ngidang dari dulu sampai sekarang akhirnya menjadi sebuah tradisi rakyat yang saat ini masih dilestarikan oleh masyarakat Palembang dan sekitarnya.
Pengertian Idangan merupakan sebuah sajian makanan yang diadakan pada acara acara sedekahan dengan adat palembang.
BACA JUGA:Upacara Mubus Babak, Tradisi Menangkap Ikan di Sumatera Selatan
BACA JUGA:Uniknya Tradisi Melemang di Kota Nanas, Kini Masih di Lestarikan Oleh Warga Setempat
Sedangkan Ngidang adalah proses penyajiannya dari makanan idangan.
Tradisi adat makanan Idangan sangat kental akan pengaruh dari islam.
Pasalnya pada zaman Kesultanan Palembang Darusalam, tradisi makanan cadangan merupakan sebuah tradisi yang mengikuti ajaran dari sunah Rasulullah.
BACA JUGA:Tradisi Menangkap Ikan Bekarang di Kota Prabumulih, Mirip Upacara Mubus Babak