AWAS! Hindari Konsumi 5 Makanan Ini Saat Sahur

Jumat 08-03-2024,15:15 WIB
Reporter : Aldo
Editor : Ros Diana

AWAS! Hindari Konsumi 5 Makanan Ini Saat Sahur

PRABUMULIHPOS.DISWAY.ID - Tak terasa puasa sebentar lagi dan tinggal menghitung hari untuk melaksanakannya.

Jika berbicara tentang puasa, sahur tak luput dari pembicaraan selama bulan Ramadhan.

Sahur merupakan waktu makan yang penting saat bulan Ramadhan, orang orang akan bangun sebelum fajar dan makan untuk memberikan energi sewaktu puasa.

Pada saat sahur penting untuk memilih makanan sehat yang memiliki peran penting untuk menjaga kestabilan energi saat puasa dan menghindari makanan yang bisa menggangu aktivitas saat berpuasa.

BACA JUGA:Ingin Tingkatkan Daya Tubuh? Cobain 7 Minuman Herbal Ini Deh

BACA JUGA:12 Tanaman Herbal Sebaiknya di Tanam di Pekarangan Rumah, Miliki Sifat Antibiotik

Berikut 5 makanan yang harus kamu hindari saat sahur.

1. Makanan Tinggi Gula

Makanan tinggi gula bisa menyebabkan lonjakan gula darah yang cepat diikuti oleh penurunan drastis, menyebabkan rasa lapar lebih awal selama puasa.

Sebaiinya kamu menghindari makanan manis berlebihan, kue kering, permen, dan minuman bersoda.

2. Makanan Berlemak Tinggi

Makanan berlemak tinggi bisa membuat perut terasa kenyang lebih lama, tetapi mereka juga membutuhkan lebih banyak waktu untuk dicerna.

BACA JUGA:Menangis Ternyata Miliki Manfaat Untuk Kesehatan Tubuh Loh, Banyak yang Belum Tau

BACA JUGA:Yuk Konsumsi Buah Naga! Ini 5 Manfaatnya Untuk Kesehatan Tubuh

Kategori :