Asyik! Pelindo Sediakan Kuota Pulang Pergi 7500 Orang Mudik Gratis 2024, Simak Rute Keberangkatannya
PRABUMULIHPOS.DISWAY.ID - Kabar gembira datang dari PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) sebab Perusahaan tersebut menyelenggarakan program mudik gratis 2024 bersama Kementerian BUMN.
PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) menggelar suatu program tahunan dalam rangka menyambut Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah.
Dalam program tersebut, PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) bersama Kementerian BUMN menggelar serangkaian "Mudik Asyik Bersama BUMN 2024".
Dikutip dari akun instagram @pelindo bahwa kuota keberangkatan arus mudik dan arus balik tersedia 7.500 orang mudik gratis 2024.
BACA JUGA:PT Pos Indonesia Buka Pendaftaran Mudik Gratis Hingga 25 Maret, Simak Syarat dan Cara Daftarnya...
BACA JUGA:Lakukan 6 Amal Perbuatan yang di Ridhai Allah SWT ini Agar Hidup Selamat Dunia Akhirat
"Dibuka pendaftaran Mudik Gratis bersama BUMN Pelindi Group Tahun 2024. Tersedia kuota 7.500 (3.750 pergi-pulang) orang,"tulis @Pelindo, di kutip pada Jumat 15 Maret 2024.
Pendaftaran mudik gratis bersama Pelindo dibuka mulai 14 Maret 2024, pukul 09.00 sampai dengan kuota terpenuhi.
Perlu di ingat bahwa jadwal keberangkatan arus mudik pada 4 April, sedangkan arus balik dilakukan pada 16 April 2024.
Nah, untuk keberangkatan nantinya menggunakan bus yang telah disediakan oleh PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo).
BACA JUGA:Innalillahi, Jamaah Masjid di Riau Meninggal dalam Keadaan Sujud
BACA JUGA:Viral! Mahasiswa Datang ke TPS Bukan Nyoblos, Kejar Dosen Pembimbing untuk Revisian Skripsi
Tak sampai disitu, Pelindo menyediakan fasilitas lengkap bagi pemudik seperti kelas eksekutif, obat-obatan serta pakaian selama menjmunu kampung halaman yang dituju.
Berikut syarat mudik gratis bersama Pelindo 2024: