Beda Nama Saja? Ini Bandingan Spek Yamaha YZ250F dan Yamaha YZ250FX
PRABUMULIHPOS.DISWAY.ID - YZ250F dan YZ250FX merupakan salah satu motor off road produk Yamaha dengan spek memukau.
Kedua motor ini didesain sedemikian rupa dan memiliki spek khusus agar bisa dijalanakan pada jalanan yang berlumpur.
Untuk kamu yang sedang mengikuti kompetisi off road, Yamaha YZ250F dan YZ250FX bisa jadi salah satu pilihan kamu.
Yamaha YZ250F dan YZ250FX menggunakan piston yang berspesifikasi tinggi dengan profil mesin yang agresif.
BACA JUGA:Yamaha WR155R dan Honda CRF150L Pilihan Motor Off Road dengan Harga Terjangkau, Ini Speknya
BACA JUGA:Pilih Mana? Yamaha YZ125X Motor Off Road atau Honda CRF250L Motor Sport, Ini Speknya
Nah pada bagian spek milik Yamaha YZ250F dan YZ250FX bisa kamu lihat dibawah ini.
Berikut spek yang ditawarkan Motor Yamaha YZ250F dan YZ250FX.
Spek Yamaha YZ250F
1. Mesin
• Engine Type
250cc liquid-cooled DOHC 4-stroke; 4 valves
• Born x Stroke
77.0mm × 53.6mm