Nokia Z2 Ultra 2025: Monster Baru yang Siap Jegal iPhone 16 & Galaxy S25 Ultra

Kamis 03-07-2025,06:00 WIB
Reporter : Ros Diana
Editor : Ros Diana

Nokia Siap Mengacak Peta Persaingan Flagship

Nokia Z2 Ultra 2025 bukan sekadar comeback! ini adalah deklarasi perang terhadap dominasi Samsung & Apple.

Dengan spesifikasi “dewa”, harga lebih bersahabat, dan fitur unggulan seperti kamera 200MP, RAM 18GB, dan baterai 15.500 mAh, Nokia menunjukkan bahwa mereka masih punya taring.

 

Kategori :