Nihil Blank Spot, Tapi Banyak Sinyal Lemot

Nihil Blank Spot, Tapi Banyak Sinyal Lemot

PRABUMULIH Dinas Komunikasi Informasi Diskominfo menerjunkan Balmon guna mengecek sejumlah lokasi blank spot atau zero sinyal di Kota Nanas ini Hasil pengecekan Balmon di Bumi Seinggok Sepemunyian ini ternyata di Prabumulih tidak ada lokasi blank spot Namun memang ditemui sejumlah lokasi sinyal lemot atau intensitas sinyal internet rendah Kalau blank spot tidak ada Tim dari Balmon sudah lakukan pengecekan Yang ada sinyal lemot Bisa berkomunikasi tetapi sinyal internet lemot telpon masih bisa ujar Kepala Dinas Komunikasi Informasi Kadis Kominfo Drs Mulyadi Musa MSi didampingi Kabid TIK Wingki SKom kepada awak media belum lama ini Menjawab keluhan masyarakat soal sinyal lemot kata dia Diskominfo akan menyampaikannya kepada operator seluler yang ada Agar meningkatkan atau memperkuat sinyal internet atau menambah tower selulernya di sejumlah lokasi sinyal internetnya lemot kata Mulyadi Sambungnya Diskominfo hanya menyarankan saja Tinggal kewenangan operator seluler menjawab usulan untuk memperkuat sinyal internet atau agar tidak lagi kuat dan tidak lemot Kan sudah kita sarankan sekarang tinggal operator seluler mau menindaklanjuti atau tidak tukasnya Apalagi sebut Mantan Kabag Humas dan Protokol ini sudah menjadi kewajiban operator seluler guna meningkatkan intensitas sinyal Bagian dari peningkatan pelayanan jaringan bagi konsumennya apalagi di Prabumulih banyak jaringan operator seluler yang bergerak tambahnya 03

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: