Pencuri Uang Infaq Kotak Amal Masjid di Prabumulih Terekam CCTV
Tangkapan layar Pencuri infaq kontak amal Masjid Miftahul Jannah Terekam CCTV --
Atas kejadian itu, Febri mengungkapkan bila pengurus masjid akan melapor ke kepolisian.
"Mungkin pelaku-pelaku sama jadi spesialis pencuri kotak amal masjid, apalagi juga pernah ada yang kehilangan," tukasnya.
Pada bulan Februari 2023 lalu, Aksi pencurian kotak amal terekam kamera CCTV, terjadi di Masjid Darul Muslim, Kelurahan Gunung Ibul Kecamatan Prabumulih Timur kota Prabumulih.
Pencurian di lingkungan RW 08 Perumahan Vina Sejahtera 1 itu terjadi pada siang hari, yakni Senin 13 Februari 2022 sekira pukul 13.15 WIB.
Dalam rekaman itu, terlihat seorang pelaku mengenakan switer, jeans biru dan sendal coklat. Dalam aksi itu, pelaku berhasil membawa uang dari dalam kotak amal dengan cara dicongkel.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: