6 Adab yang Harus Dilakukan Anak untuk Memuliakan Orang Tua Menurut Islam
6 Adab yang Harus Dilakukan Anak untuk Memuliakan Orang Tua Menurut Islam--Foto: freepik
6 Adab yang Harus Dilakukan Anak untuk Memuliakan Orang Tua Menurut Islam
PRABUMULIHPOS.DISWAY.ID - Anak sejatinya memang harus memuliakan orang tua dan hukumnya wajib dalam Islam.
Walaupun orang tua berlaku tak baik kepada anaknya, namun sang anak tidak boleh durhaka kepada orang tuanya karena dapat mendatangkan dosa.
Anak dianjurkan untuk berbakti kepada orang tua apalagi kepada ibunya sebab, ibu yang mengandung selama 9 bulan.
Bahkan ibu yang rela mempertaruhkan nyawa agar anaknya bisa hadir ke dunia ini.
BACA JUGA:Doa Ibu Salah Satu Kunci Sukses bagi Anak, Jangan Sakiti Ibumu!
Tugas anak adalah dapat memuliakan orang tuanya dengan cara bertutur kata yang baik, mendoakan orang tua, membantu orang tua dan masih banyak lagi.
Namun terkadang, kebanyakan anak apabila dirinya sedang dimarahi orang tuanya maka si anak ikut membantah.
Padahal hal tersebut tidak di ajarkan dalam Islam, tugas anak adalah dapat menjaga sikap dan tutur kata kepada orang yang lebih tua khususnya kedua orang tua.
Sebagaimana yang dijelaskan dalam QS.Luqman, Ayat 14 :
BACA JUGA:Emosi Memuncak? Lakukan 4 Cara yang Dianjurkan dalam Islam
Artinya:
"Dan kami perintahkan kepada manusia untuk berbuat baik kepada kedua orang tua (ibu-bapak);
ibu yang telah mengandungnya dalam keadaan lemah yang bertambah-tambah, dan menyapihnya selama 2 tahun.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: