HP Spek Dewa Samsung A15 Banting Harga, Usung Layar Super AMOLED, Bikin Nyaman untuk Main Game

HP Spek Dewa Samsung A15 Banting Harga, Usung Layar Super AMOLED, Bikin Nyaman untuk Main Game

HP Spek Dewa Samsung A15 Banting Harga, Usung Layar Super AMOLED, Bikin Nyaman untuk Main Game--ist

Smartphone Samsung A15 memiliki ukuran dimensi 160.1 x 76,8 x 8.4 mm ini dan dilengkapi dengan bobot 200 gram yang tampak mewah.

Pada bodi yang dimiliki smartphone Samsung A15 juga tersedia bodi ramping dan nyaman untuk digenggam sehingga dapat dibawa kemanapun.

Nah, pada layar yang dimiliki smartphone satu ini juga cukup luas yakni super AMOLED yang berukuran 6,5 inci yang membuat nyaman.

BACA JUGA:Tecno Camon 30 Pro 5G, Hp Spek Dewa Dengan chipset MediaTek Dimensity 8200 Ultimate, Intip Harganya

BACA JUGA:HP Spek Dewa Harga 2 Jutaan, Oppo A57 Usung Baterai 5000mAh dan Sertifikasi IPX4

Selain itu, pada layarnya ini juga telah didukung dengan resolusi Full HD Plus atau 1080 x 2340 piksel dan Refresh Rate 90Hz.

Sehingga pengguna dapat memanfaatkan layar yang tersedia pada Samsung A15 ini untuk bermain game, menonton video bahkan browsing internet dengan leluasa.

Smartphone canggih ini telah dilengkapi dengan baterai jumbo mencapai 5000mAh dan berteknologi pengisian daya cepat mencapai 25 Watt.

Dengan begitu pengguna tidak perlu khawatir akan kehabisan daya sebab smartphone satu ini dapat bertahan sepanjang hari.

BACA JUGA:Tecno Spark 9T, HP Spek Dewa Harga Ramah Kantong Bawa Baterai Jumbo 5000mAh

BACA JUGA:HP Spek Dewa Harga Murah! Vivo Y22 Miliki Sertifikasi IP54 Tahan Debu dan Percikan Air

Pada Samsung A15 didukung dengan performa kencang sebab ditenagai dengan MediaTek Helio G99 dengan Clockspeed maksimal 2z2Ghz yang mempuni.

Sehingga dengan performa yang kencang tersebut pengguna dapat melibas berbagai game berat sekalipun.

Agar semakin mulus maka dipadukan dengan RAM dan penyimpanan yang besar yakni RAM 8GB dan dapat ditambahkan dengan RAM virtual yang lebih luas.

Sedangkan pada ruang penyimpanan internal tentu lebih luas yakni 128 dan 256 GB.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: