Momen Menjelang Pelantikan, Foto Resmi Walikota dan Wakil Walikota Prabumulih Terpilih Mulai Beredar

Momen Menjelang Pelantikan, Foto Resmi Walikota dan Wakil Walikota Prabumulih Terpilih Mulai Beredar--Foto: Prabupos
"Wawako kami sangat gagah, semangat terus Pak Wako dan Wawako untuk Prabumulih yang makmur dan sejahtera!" komentar beberapa pengguna media sosial.
Pelantikan Kepala Daerah pada 20 Februari 2025
Sebanyak 481 bupati dan walikota, serta 33 gubernur se-Indonesia, hasil Pilkada 2024, dijadwalkan akan dilantik oleh Presiden Prabowo di Istana Negara pada 20 Februari mendatang. Setelah pelantikan, mereka akan mengikuti kegiatan retreat yang akan diadakan di Akademi Militer (Akmil) Magelang pada 21 hingga 28 Februari 2025.
Daftar 17 Kepala Daerah Terpilih yang Akan Dilantik pada 20 Februari 2025:
BACA JUGA:Sinergi Rutan Prabumulih dan BAZNAS: Berbagi Pakaian Layak Pakai untuk Masyarakat
BACA JUGA:Strategi Baru Alex Pastoor, Timnas Indonesia Siap Tampil Berbeda di Kualifikasi Piala Dunia 2026
1. Gubernur dan Wakil Gubernur:
Gubernur: Herman Deru
Wakil Gubernur: Cik Ujang
2. Kabupaten Banyuasin:
Bupati: Askolani
Wakil Bupati: Netta Indian
3. Kabupaten Lahat:
Bupati: Bursah Zarnubi
Wakil Bupati: Widia Ningsih
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: