Ponsel pintar ini sudah cukup lama rilis di tanah air yakni pada 2020 lalu, namun walaupun Xiaomi Mi 10T Pro sudah lama rilis tetapi masih mewarnai pasar teknologi di Indonesia.
Xiaomi Mi 10T Pro telah dilengkapi dengan layar IPS LCD yang berukuran 6,67 inci serta beresolusi 1080 x 2400 piksel.
BACA JUGA:Infinix Zero 30 Miliki Panel AMOLED 6,78 inci, Simak Harga dan Spesifikasinya Lengkapnya...
BACA JUGA:Harga 3 Jutaan! Oppo A79 5G HP Kelas Menengah dengan Chipset MediaTek Dimensity 6020
Dengan layar yang cukup luas tersebut, pengguna dapat lebih leluasa menonton video ataupun bermain game.
Selain itu, untuk performa yang dimiliki Xiaomi Mi 10T Pro di tenagai dengan prosesor Qualcomm Snapdragon 865.
Sehingga membuat samrtphone pintar Xiaomi Mi 10T Pro dapat di andalkan, apalagi disandingkan dengan RAM 8 GB dan ROM hingga 256 GB.
Dengan begitu Xiaomi Mi 10T Pro bisa menjalankan kinerja dengan lancar tanpa hambatan.
BACA JUGA:Kabar Gembira! Realme C51 Turun Harga, Murah tapi Tak Murahan
BACA JUGA:Spesifikasi Dewa, Vivo X70 Pro Body Ramping Mudah Digenggam
Nah, untuk baterai yang di gunakan ponsel pintar Xiaomi Mi 10T Pro telah menggendong baterai berkapasitas jumbo yakni 5000mAh.
Sehingga pengguna tidak perlu khawatir akan kehabisan daya sebab, Xiaomi Mi 10T Pro dapat bertahan sepanjang hari.
Dilengkapi juga dengan fitur pengisian daya cepat (0fast charging) mencapai 33 Watt.
Menilik pada kamera yang digunakan ponsel pintar Xiaomi Mi 10T Pro di lengkapi dengan kamera memukau yakni pada kamera utama beresolusi 108 MP.
BACA JUGA:Baterai Tahan Seharian! Vivo V30 Dibekali Chipset Snapdragon 7 Gen 3, Kisaran Harga Rp 6 Juta
BACA JUGA:5 Tips Membeli Gadget: Manfaatkan Promo Gadget Blibli untuk Lebih Hemat!