Muncul Kerak Susu di Kepala Bayi? Lakukan 7 Langkah Ini Untuk Atasi Rasa Gatal dan Basmi Dermatitis Seboroik

Rabu 08-05-2024,14:14 WIB
Reporter : Erna
Editor : Ros Diana

Kamu dapat memilih jenis shampo yang lebih lembut dan bebas bahan kimia.

Sebab hal ini dapat membuat kulit kepala bayi menjadi iritasi kulit dan membuat sakit tambah parah.

Selanjutnya, bilas rambut bayi dengan baik setelah penggunaan sampo tersebut untuk menghindari residu yang dapat menyebabkan kekeringan.

BACA JUGA:Masih Muda Punya Stretch Mark? Cegah Sejak Dini Dengan 5 Cara Alami Ini Agar Makin Percaya Diri

BACA JUGA:Kamu Harus Tau! Ini 5 Jenis Sakit Kepala yang Mematikan dan Berbahaya

2. Perhatikan makanan

Langkah yang dapat kamu gunakan berikutnya untuk menjaga kesehatan kulit kepala bayi adalah dengan memperhatikan asupan makanan.

Perlu kamu tahu, beberapa bayi dapat mengalami reaksi alergi terhadap makanan yang di konsumsi atau bahkan yang di konsumsi oleh ibunya apabila sedang menyusui.

Itulah sebabnya, jika sedang menyusui harap perhatikan pola makan dan konsumsilah makanan yang menyehatkan. 

Agar lebih aman sebaiknya konsultasikan dengan dokter jika kamu curiga ada reaksi alergi pada anak.

BACA JUGA:Selain DBD, Ini 4 Penyebab Trombosit Menurun yang Harus di Waspadai

BACA JUGA:Masih Muda Punya Stretch Mark? Cegah Sejak Dini Dengan 5 Cara Alami Ini Agar Makin Percaya Diri

3. Mandi secara teratur

Langkah-langkah yang daoat kamu lakukan jika anak mengalami gatal pada kulit kepala adalah dengan memandikan anak secara teratur.

Namun pastikan untuk memandikan bayi secara teratur menggunakan air hangat, akan tetapi lenting sekali menghindari penggunaan sabun atau sampo yang keras.

Hal ini untuk mencegah ititasi pada kulit kepala si kecil, selain itu pastikan untuk menyikat atau mencuci kepala bayi dengan lembut.

Kategori :