Vaksin Massal, Sehari Target 300 Sasaran
PRABUMULIH Mempercepat pelaksanaan vaksinasi dengan target lansia dan guru Pemerintah kota Pemkot melalui Dinas Kesehatan Dinkes dan pihak terkait Polres Prabumulih dan Citimall melakukan vaksinasi massal direncanakan mulai Senin ini 21 6 2021 dipusatkan di Citimall Kepala Dinas Kesehatan Kadinkes dr H Happy Tedjo TS MPH mengatakan kalau target harian vaksin massal ini berkisar 300 orang Meliputi lansia guru dan pelayanan publik Tujuan vaksin massal di Citimall dimulai Senin ini mempercepat jumlah target sasaran Sehingga seluruh lansia guru dan pelayanan publik bisa segera 100 persen tervaksinasi Covid 19 Vaksin kita pakai tetap Sinovac jelas Tedjo sapaan akrabnya kepada awak media akhir minggu ini Sambungnya guna melaksanakan vaksin massal ini jelas disiagakan tenaga medis guna melakukan vaksinasi massal ini Setiap harinya di Citimall jelas ada petugas vaksinisasi kita siagakan untuk melayani masyarakat Guna meningkatkan imunitas atau kekebalan tubuh melawan Covid 19 agar pandemi segera berakhir ucap Mantan Direktur RSUD ini Infomasi dihimpun awak media vaksinisasi massal ini akan dimulai pukul 09 30 WIB di buka Walikota Wako Ir H Ridho Yahya MM bersama Forkompinda pelaksanaannya sekaligus meninjau kegiatan di Citimall Sekretaris Dinkes dr Sri Widiastuti menerangkan selain kegiatan vaksinasi massal di Citimall ada juga vaksinasi mobile Disiapkan 2 bis 2 Hi Ace 9 ambulance puskesmas dan ambulance PSC Di lepas Pak Wako di Halaman Mapolres terangnya Sebutnya lokus pelaksanaan vaksinisasi mobile Meliputi Puskesmas Prabumulih Barat Puskesmas Gunung Kemala Puskesmas Tanjung Raman dan Puskemas RKT Tujuannya sama mempercepat penyelesaian target sasaran vaksinasi Covid 19 Sasaran lansia guru dan pelayanan publik ucapnya Sementara itu Kabid SDK Hj Sri All Fitrrli SKM MSi menerangkan kalau sekarang ini stok vaksin Covid 19 di SDK ada sekitar 400 vial Lalu Senin akan adab 200 vial vaksin Covid 19 berjenis Sinovac didistribusikan lagi bebernya Lanjutnya 600 vial multi ini diperuntukkan untuk 3 ribu sasaran Karena vaksinisasi Covid 19 dilaksanakan 2 kali Sambil menunggu pasokan kembali distribusi vaksin Covid 19 dari Dinkes Provinsi tutupnya 03
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: