Inilah 7 Daerah Paling Miskin di Sumatera Selatan, Nomor 2 Bikin Terkejut

Inilah 7 Daerah Paling Miskin di Sumatera Selatan, Nomor 2 Bikin Terkejut

--

PRABUMULIHPOS.CO.ID – Provinsi Sumatera Selatan merupakan salah satu provinsi kaya di Indonesia. Terlebih, provinsi yang memiliki 17 kabupaten dan kota ini memiliki sumber daya alam yang melimpah, baik dari bidang pertambangan, pertanian, energy dan lainnya.

BACA JUGA:Mutasi Jilid II Merebak, Pejabat di Kota Prabumulih Tak Bisa Tidur Nyeyak ada yang Sudah Pamitan

Meski demikian, Provinsi ini belum bisa lepas dari cengkraman kemiskinan. Khusunya sejumlah daerah yang terdapat di dalamnya.

Terbukti berdasarkan data BPS Sumatera Selatan tahun 2021 lalu, Sumsel masih memiliki angka kemiskinan yaitu 12,84 ℅ dan termasuk salah satu Provinsi termiskin di Indonesia.

BACA JUGA:Pemkot Palembang Bakal Tiadakan Mobil Dinas untuk Pejabat, Ini Alasannya

Bahkan dari total 17 kabupaten dan kota di Sumatera Selatan, sejumlah daerahnya angka kemiskinannya melebihi angka kemiskinan Sumsel itu sendiri.

Berikut data Kabupatan dan kota dengan tingkat kemiskinan teringgi di Sumsel daerah mana saja yang paling miskin berdasarkan data BPS di Sumsel  dengan persentase sebagai berikut:

 

1. Musi Rawas Utara : 20,11 %

 

 2. Musi Banyuasin : 15,84 ℅

 BACA JUGA:Perawat Puskesmas Tanjung Raja Ditangkap Polisi, Ini Masalahnya

 

3. Ogan Komering Ilir : 14,68 %

 

4. Musi Rawas : 13,89 %

 

5. Ogan Ilir : 13,82 %

 

6. Empat Lawang : 13,35 ℅

 BACA JUGA:Rekrutmen Komponen Cadangan 2023 Dibuka, Begini Cara Daftar dan Persyaratannya

 

7. Lubuk Linggau : 13,23 %.

 

Data ini  peresentase dari jumlah penduduk masing- masing kabupaten atau Kota pada tahun 2021.

Dari data itu dapat diketahui 7 Kabupaten Kota dengan angka kemiskinan tertinggi berdasarkan persentase.

Kok bisa, 7 daerah itu dikategorikan paling miskin, ternyata indikasi makmurnya suatu daerah sangat  tergantung dengan persentase penduduk miskin yang kecil.

BACA JUGA:Rara Lida Bakal Goyang OKU Timur, Ini Lokasi dan Jadwalnya

Perlu diketahui, kabupaten dan kota yang termasuk dalam data paling miskin di Sumsel seperti disebutkan di atas  angka persentase kemiskinannya melebihi persentase angka kemiskinan Sumatera Selatan sendiri pada tahun 2021.

BACA JUGA:Jembatan Musi III Sulit Terwujud, Ini Masalahnya

Masuknya kabupaten Musi Banyuasin cukup mengejutkan. Terlebih, kabupaten tersebut memiliki SDA yang cukup melimpah. Tak hanya itu, APBD yang dimiliki Bumi Serasan Sekate itu pun angkanya cukup besar. Bahkan APBD-nya hampir mendekati APBD provinsi Sumatera Selatan. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: