Selain Hiasan, Ternyata Ini Manfaat Merawat Tanaman Kaktus di Rumah

Selain Hiasan, Ternyata Ini Manfaat Merawat Tanaman Kaktus di Rumah

Tanaman Kaktus--

PRABUMULIHPOS.CO.ID - Ini dia beberapa  merupakan tanaman hias yang mempunyai manfaat jika ditaruh di dalam rumah.

BACA JUGA:Sumsel Dapatkan Tambahan Kuota Haji Sebanyak 296 Kursi, Ini CJH yang Berhak Berangkat

Kaktus juga merupakan salah satu tanaman yang mudah untuk dirawat karena tidak perlu disiram setiap hari. Dan kaktus merupakan tanaman yang cantik sehingga cocok jika ditaruh didalam rumah maupun lingkungan sekitar rumah.

Apa saja manfaat tanaman kaktus, simak penjelasannya.

BACA JUGA:Sumsel Dapatkan Tambahan Kuota Haji Sebanyak 296 Kursi, Ini CJH yang Berhak Berangkat

BACA JUGA:Lagu Mataharimu Tembus 5 Juta Views, Sridevi DA5 Sampaikan Terima Kasih

1. Mengurangi Radiasi

Tanaman kaktus juga mampu mengurangi Gelombang elektromagnetik yang ada dirumah, gelombang elektromagnetik juga berasal dari ponsel yang mempunyai radiasi yang dapat menembus ruang hampa.

BACA JUGA:Sosok Cawapres untuk Anies Sudah Diputuskan, Deklarasi Paling Lambat 16 Juli di GBK

2. Menjaga Kesehatan Mental

Dengan merawatkan kaktus dapat membuat hati kita menjadi lebih bahagia dan dapat mendapatkan kepuasan tersendiri bagi kita. 

Hal itu karena kaktus adalah tanaman hias yang mudah untuk dirawat. Dengan mendapatkan kebahagian saat merawat kaktus membuat kesehatan mental kita tetap terjaga.

BACA JUGA:BURUAN! Pendaftaran Lowongan Kerja di PT KAI Tinggal Dua Hari Lagi

BACA JUGA:Tips Sukses Lolos Seleksi Rekrutmen BUMN

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: