Inilah 15 Ruas Jalan Tol Trans Sumatera dengan Total Panjang Mencapai 884,5 KM

Inilah 15 Ruas Jalan Tol Trans Sumatera dengan Total Panjang Mencapai 884,5 KM

Salah satu ruas JTTS, Jalan Tol Trans Sumatera yang resmi beroperasi--

Inilah 15 Ruas Jalan Tol Trans Sumatera dengan Total Panjang Mencapai 884,5 KM

Prabumulihpos.disway.id- Ingin tahu? Ternyata jalan to trans Sumatera (JTTS) jumlahnya sudah mencapai 15 ruas jalan tol yang resmi beroperasi.

15 ruas jalan tol tersebut diantaranya berada di Provinsi Lampung dan sudah terkoneksi ke Provinsi Sumatera Selatan  (Sumsel).

Tol yang tersambung dari Lampung - Provinsi Sumsel  disebut tol Terpeka (Terbanggi Besar-Pematang Panggang-Kayu Agung).

Terbanggi Besar masuk wilayah lampung.

Sedangkan Pematang Panggang Kayung Agung masuk provinsi Lampung.

BACA JUGA:Lagi, Beredar Hoax Tarif Tol Indralaya - Prabumulih : Warga Sempat Percaya


Rute Jalan Tol Trans Sumatera membentang dari Lampung sampai Aceh--

Kemudian di Sumsel sendiri ada tol Kapal Betung, kepanjangan dari  Kayu Agung - Palembang - Betung.

Tol Kapal Betung ini akan menyambungkan ke Jambi dan Bengkulu. 

Ke Jambi lewat ruas Tol Betung Banyuasin Sumsel - Tempino- Kota Jambi.

Betung Tempino Jambi masih dalam proses pengerjaan.

Sedangkan tol dari Palembang ke Bengkulu akan melalui tol indralaya Ogan Ilir Sumsel melewati tol Muara Enim -  tol Bengkulu.

Saat ini dalam proses pengerjaan dan sebagian pembebasan lahan. Jadi saat ini masih dalam proses.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: