Kondisi Korban Siraman Cuka Para di Puskesmas Prabumulih Barat Stabil
Puskesmas Prabumulih Barat Stabil --Foto: prabupos
Ditanya mengenai berapa lama pemulihan korban, bila melihat kondisi saat ini? Denni menyampaikan, membutuhkan waktu sekitar 3 Minggu.
"Pemulihan itu teknis ke dokter tapi biasanya sekitar 3 Minggu," tuturnya.
Lalu, apakah nantinya kulit korban yang luka akibat disiram cuka para akan kembali seperti semula? "Insyallah kalau kalau cuma 18 persen bisa kembali pulih," tukasnya.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: