Menu Andalan Anak Kos! Nasi Goreng Anti Ribet, Ini Resep dan Cara Membuatnya

Menu Andalan Anak Kos! Nasi Goreng Anti Ribet, Ini Resep dan Cara Membuatnya

Menu Andalan Anak Kos! Nasi Goreng Anti Ribet, Ini Resep dan Cara Membuatnya--Foto: Freepik

Menu Andalan Anak Kos! Nasi Goreng Anti Ribet, Ini Resep dan Cara Membuatnya

PRABUMULIHPOS.DISWAY.ID - Siapa yang tak mengenal nasi goreng, bahkan anak kos saja menjadikan makanan ini sebagai salah satu menu andalan mereka.

Nasi goreng tentunya sudah sangat populer di Indonesia selain itu makanan satu ini relatif cepat penyajiannya.

Tak hanya itu, nasi goreng merupakan menu makanan yang mudah dibuat bahkan tidak membutuhkan bahan yang berlebihan untuk membuatnya.

Selain memiliki rasa yang enak dan juga gurih, pastinya cara membuat nasi goreng tidak memerlukan waktu yang cukup lama.

BACA JUGA:Resep Sempol Mie Instan Kekinian yang Cocok Jadi Cemilan dan Ide Jualan

BACA JUGA:Gak Cuma Opor, Ini 4 Resep Olahan Ayam untuk Menu Buka Puasa dan Sajian Lebaran yang Enak dan Bikin Nagih

Bagi anak kos yang sedang hemat tentunya lebih memilih menu makanan yang tidak terlalu ribet alias mudah dibuat dengan bahan seadanya.

Nah oleh sebab itu, kamu dapat mencoba resep simple nasi goreng ini sebagai salah satu makanan yang mudah di buat tanpa menggunakan bahan yang banyak.

Bahan yang diperlukan tentu berbahan dasar nasi, dan di beri sentuhan bawang merah, bawang putih, tambahan telur dan bumbu penyedap lainnya.

Berikut resep dan cara membuat nasi goreng enak dan simple yang jadi menu andalan anak kos.

BACA JUGA:Lezatos, Cara Unik Memakan Lemang, Dijamin Mengguncang Lidah

BACA JUGA:Rasanya Mantul! 3 Resep Takjil Paling Sederhana, Cocok Jadi Menu Buka Puasa

Bahan-bahan:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: