Bangkit dari Kekalahan, Macan Putih Evos Glory Mengamuk Habisi Raja Langit Onic Esport di Kompetisi MPL ID S13

Bangkit dari Kekalahan, Macan Putih Evos Glory Mengamuk Habisi Raja Langit Onic Esport di Kompetisi MPL ID S13

Bangkit dari Kekalahan, Macan Putih Evos Glory Mengamuk Habisi Raja Langit Onic di Kompetisi MPL ID S13--Foto:ist

Bangkit dari Kekalahan, Macan Putih Evos Glory Mengamuk, Habisi Raja Langit Onic Esport di Kompetisi MPL ID S13

PRABUMULIHPOS.DISWAY.ID - Kompetisi Mobile Legends Profesional Leguage (MPL) Indonesia (ID) Season ke 13.

Membangkitkan performa pasukan Macan Putih atau Evos Glory yang selalu kalah beruntun.

Pada kompetisi MPL ID S13 itu Evos Glory yang kini tengah menduduki posisi paling bawah (9) mulai menunjukan ketajaman dari taringnya.

Nampak jelas kini taring sang Macan mulai tumbuh diawal minggu kelima atas pertandingan Evos Glory melawan sang Raja Langit Onic Esport, Jumat 19 April 2024.

BACA JUGA:MPL ID S13, Rebelion Peroleh Kemenangan Manis Atas Geek Fam

Pada laga itu, pasukan Macan Putih mengamuk dan menghabisi pasukan Onic Esport bukanlah hal mudah seperti membalikan telapak tangan. 

Seperti yang kita ketahui, Squad Landak Kuning (Onic) merupakan Runner Up dari kejuaraan M5 juga Game Of Future 2024 di rusia.

Kekalahan yang begitu telak harus di rasakan team yang tengah duduk di pringkat kedua kelasemen saat ini. 

Pertempuran panas dalam menperebutkan kemenangan pun terjadi Dan jual beli serangan tak dapat terhindarkan.

BACA JUGA:Skylar Bakal Absen saat RRQ Hoshi vs Dewa United Esport pada Laga MPL ID S13

Pertandingan panjang terjadi di match pertama dimana Onic Esport bermain Tanpa adanya pure Marksman yang tentunya hanya mengandalkan Roger (Kairi) dalam pengeksekusian. 

Sementara Tim Evos pada match tersebut melakukan penjagaan ketat terhadap Natan di lane Gold (Branz), Karena damage yang di ciptakanya tak main-main untuk menghabisi player Onic. 

Di monet perebutan Lord ketiga dapat dihitung jika kedua Tim menghabiskan 10 menit dalam menarik ulur Lord. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: