Tahu Daun Sage? Ini 5 Manfaatnya untuk Kesehatan, Bagus untuk Pasien Kemoterapi
Tahu Daun Sage? Ini 5 Manfaatnya untuk Kesehatan, Bagus untuk Pasien Kemoterapi--Foto: Freepik
Manfaat mengkonsumsi daun Sage yang pertama adalah sebagai salah satu sumber antioksidan.
Banyaknya kandungan antioksidan alami salah satunya yang terdapat pada daun Sage.
Nah, kandungan tersebut antara lain Mulai dari flavonoid, polifenol, caffeic acid, luteolin, asam klorogenik, ellagic acid, rosmarinic acid, serta quercetin.
BACA JUGA:Dokter Saddam Ismail Beberkan Cara Membersihkan Pembuluh Darah Secara Alami
BACA JUGA:Lakukan Cara Alami ini di Rumah, Jerawat di Punggung Bisa Hilang Menurut Dokter Saddam Ismail
Dengan mengkonsumsi kandungan antioksidan tersebut dapat meningkatkan fungsi otak, menurunkan kolesterol jahat dan lainnya.
2. Meningkatkan fungsi kognitif
Nah, manfaat mengkonsumsi duan sage berikutnya adalah dapat meningkatkan fungsi kognitif.
Perlu diketahui, daun Sage sendiri mampu meningkatkan kemampuan sistem kerja otak.
BACA JUGA:Kebanyakan Konsumsi Daging? Coba Konsumsi Labu Siam
BACA JUGA:Hati Hati! Ini 4 Makanan yang Bisa Sebabkan Penyakit, Jangan Sering dikonsumsi
Kandungan antioksidan didalamnya mampu meningkatkan sistem pertahana otak.
3. Meredakan gejala menopause
Manfaat mengkonsumsi daun Sage berikutnya adalah dapat meredakan gejala menopouse.
Saat memasuki usia lanjut yakni diatas 40-an, wanita umumnya akan mengalami masa menopause.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: