Hati Hati! Ini 4 Makanan yang Bisa Sebabkan Penyakit, Jangan Sering dikonsumsi
Ini 4 Makanan yang Bisa Sebabkan Penyakit--Pixabay
Hati Hati! Ini 4 Makanan yang Bisa Sebabkan Penyakit, Jangan Sering dikonsumsi
PRABUMULIHPOS.DISWAY.ID - Makanan memiliki peran untuk memberikan nutrisi kepada tubuh manusia serta penting untuk kesehatan.
Meskipun begitu, tidak semua makanan bisa memberikan manfaat untuk kesehatan dan setiap makanan tidak memberikan manfaat yang sama untuk tubuh.
Terdapat beberapa makanan yang bisa meningkatkan risiko penyakit jika dikonsumsi secara berlebihan.
Berikut 4 jenis makanan yang tidak boleh kamu konsumsi secara berlebihan karena perlu diwaspadai.
BACA JUGA:Sering dijadikan Sebagai Bahan Makanan Seblak, Ini 5 Manfaat Ceker Ayam
1. Makanan Cepat Saji
Makanan cepat saji sering kali menjadi pilihan mudah di tengah tengah kesibukan.
Namun, kebanyakan makanan yang tinggi lemak jenuh, garam, dan gula tambahan seperti burger, kentang goreng, dan minuman bersoda bisa meningkatkan kadar kolesterol dalam darah, yang bisa memperbesar risiko penyakit jantung dan stroke.
Mengkonsumsi garam secara berlebihan bisa menyebabkan tekanan darah tinggi, sedangkan gula tambahan dapat berkontribusi pada obesitas dan diabetes tipe 2.
2. Makanan Olahan
Makanan olahan seperti sosis, nugget, dan makanan kalengan sering memiliki bahan pengawet, garam, dan lemak trans.
BACA JUGA:Cokelat Hitam : Miliki Rasa Manis Hingga Segudang Kesehatan, Ini 5 Manfaatnya
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: