Hadapi Pemilu 2024, Stok Blanko KTP di Disdukcapil Prabumulih Aman

Selasa 31-10-2023,09:33 WIB
Reporter : Ros Diana
Editor : Ros Diana

BACA JUGA:Kesempatan Bagi Pencaker, 17 Perusahaan Buka 453 Lowongan Kerja ada Perusahaan Kontraktor Bidang Migas

BACA JUGA:Gelar Job Fair di Prabumulih, Ini Posisi yang Dibutuhkan Perusahaan Bidang Migas PT Ginting Jaya Energi

"Anak sekolah yang baru masuk usia KTP, kalau yang tua tua tidak banyak lagi yang datang merekam. Biasanya ramai kalau libur anak sekolah atau hari Senin sampai Rabu," kata petugas operator perekam KTP.

Sementara itu saat ini Disdukcapil Kota Prabumulih makin rutin mendatangi OPD dan sekolah untuk mensosialisasikan KTP Digital.

Tak hanya itu perekaman KTP jemput bola di sekolah juga masih dilakukan oleh pihak Disdukcapi l Kota Prabumulih.(*)

Kategori :