Ini Yang Dilakukan Puan Maharani di Ogan Ilir

Ini Yang Dilakukan Puan Maharani di Ogan Ilir

Puan Maharani saat menyampaikan sambutan di Kampus Universitas Sriwijaya Indralaya --

Dalam sambutannya, Puan Maharani mengatakan DPR RI sudah menyumbangkan dana sebanyak 60 juta untuk pembangunan masjid terbesar yang ada di Unsri Indralaya.

BACA JUGA:Polsek Prabumulih Barat Ringkus Empat Pemuda, Ini Kasusnya

"Di Unsri ini juga akan ada beberapa pembangunan yang akan dilakukan oleh DPR RI, diantaranya yaitu gedung olahraga air indah, gedung Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Taman Firdaus, dan pembangunan hotel," ujarnya dalam sambutannya.

BACA JUGA:SMA NTT Sekolah Jam 5, Ini Tanggapan Wako Prabumulih Ridho Yahya

Sementara mengenai materi Kuliah Umumnya yang bertema Cinta Tanah Air dan Sayang Sesama Anak Bangsa, Puan mengatakan untuk mewujudkan kemerdekaan tidak bisa hanya berdiam diri. Melainkan Harus sama-sama melaksanakan apa yang menjadi cita-cita kemerdekaan. 

BACA JUGA:Perkara Narkotika di Kota Prabumulih Tinggi, Capai 80 Persen

"Indonesia terdiri dari berbagai pulau, suku, bangsa.  Indonesia tidak mungkin maju, kalau manusianya tidak cinta tanah air dan tidak saling mencintai antar sesama," tuturnya.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: