Pernah Dengar? Ini 4 Tradisi Sumatera Selatan yang Patut Kamu Ketahui

Pernah Dengar? Ini 4 Tradisi Sumatera Selatan yang Patut Kamu Ketahui

Sekarang Iwak yang Ada di Provinsi Sumatera Selatan--prabupos

Pernah Dengar? Ini 4 Tradisi Sumatera Selatan yang Patut Kamu Ketahui

PRABUMULIHPOS.DISWAY.ID - Sumatera Selatan atau pada zaman dulu sering dikenal dengan nama Bumi Sriwijaya merupakan bekas pusat Kerajaan Sriwijaya pada abad ke 7.

Miliki sejarah yang panjang membuat Provinsi Sumatera Selatan memilki budaya juga tradisi yang unik.

Nah untuk kamu yang belum tau sebaiknya simak sampai habis artikel ini.

Berikut tradisi unik yang pada saat ini masih dilakukan di Provinsi Sumatera Selatan.

BACA JUGA:Sambut Bulan Ramadhan 1445 Hijriah, Warga Jiwa Baru Lubai Masih Kental Lakukan Tradisi 'Betuhon' ke Masjid

BACA JUGA:Manjur untuk Pengobatan Tradisional, Ini 7 Khasiat Tanaman Sambung Nyawa bagi Kesehatan

1. Bekarang Iwak

Nah tradisi ini masih sangat sering dilakukan dibeberapa wilayah yang ada di Sumatera Selatan.

Setiap air mulai surut atau musim kemarau, masyarakat akan berbondong bondong mencari ikan di sungai yang sudah tidak dalam lagi.

2. Tradisi Tepung Tawar

Tradisi ini merupakan sebuah tradisi untuk menyuapkan ketan kunyit beserta ayam kepada seseorang yang memiliki tujuan. 

Adapun tradisi ini mempunyai 3 jenis seperti tolak balak yang dilakukan sebuah keluarga seperti sering tertimpa kesialan, pernikahan, dan perdamaian.

BACA JUGA:Mengenal Tradisi Adat Narik Kambing, Orang yang Sering Selingkuh Pasti Kapok

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: