Vivo Y21a, Smartphone Entry Level Dengan Performa Tangguh MediaTek Helio P22

Vivo Y21a, Smartphone Entry Level Dengan Performa Tangguh MediaTek Helio P22

Vivo Y21a, Smartphone Entry Level Dengan Performa Tangguh MediaTek Helio P22--ist

Selain itu, smartphone satu ini dilengkapi dengan layar yang luas, tersedia kamera memukau dan menawarkan harga terjangkau.

Berikut spesifikasi lengkap smartphone Vivo Y21a.

Smartphone Vivo Y21a memiliki ukuran dimensi 164.3 x 76.1 x 8 mm dengan bobot 182 gram yang tampak mewah.

BACA JUGA:Tablet Huawei MatePad T 10s Hanya 2 Jutaan, Ditenagai Chipset Kirin 710A dan Baterai Besar 5100mAh

BACA JUGA:Smartphone Redmi A2, HP Spek Gaming Bawa Performa Kencang MediaTek Helio G36, Harga Murah

Bahkan pada bodi yang ditawarkan smartphone ini juga ramping sehingga mudah di genggam dan dibawa kemanapun.

Adapun pada layar yang dimiliki HP canggih Vivo Y21a ini dilengkapi dengan  layar yang cukup luas dengan penggunaan IPS LCD ukuran 6,51 inci.

Nah, pada layarnya ini didukung dengan resolusi 720 x 1600 piksel, dan refresh rate 60 Hz.

Sehingga pengguna dapat lebih leluasa dan nyaman berlama di depan layar baik untuk bermain game, menonton video dan browsing internet.

BACA JUGA:Anak Game Sikat! HP Spek Dewa Poco X6 Pro Hadir Dengan Performa Kencang MediaTek Dimensity 8300 Ultra

BACA JUGA:Adu Spek Advan Xtab dan Redmi Pad SE, Tablet Sejutaan Mana yang Unggul?

Sedangkan pada performanya juga cukup kencang sebab di tenagai dengan chipset yang unggul yaitu MediaTek Helio P22.

Nah, agar kinerjanya semakin mulus maka smartphone ini dipadukan dengan RAM dan ruang penyimpanan yang cukup memadai yakni RAM 4 GB dan 64 GB 

Dengan begitu pengguna dapat memanfaatkan ruang penyimpanan tersebut untuk menyimpan kebutuhan yang diinginkan seperti foto, video, dokumen dan aplikasi lainnya.

Nah, untuk kamera yang di suguhkannjuga cukup memukau yaitu menggunakan kamera utama resolusi 13 MP dan lensa macro 2 MP.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: