Resep Nasi Goreng Cabai Hijau Ala Devina Hermawan, Makanan Kampung Khas Indonesia

Resep Nasi Goreng Cabai Hijau Ala Devina Hermawan, Makanan Kampung Khas Indonesia

Resep Nasi Goreng Cabe Hijau Ala Devina Hermawan, Makanan Kampung Khas Indonesia--Tangkapan layar

Resep Nasi Goreng Cabai Hijau Ala Devina Hermawan, Makanan Kampung Khas Indonesia 

PRABUMULIHPOS.DISWAY.ID - Seperti yang kita tahu bahwa nasi goreng merupakan makanan yang sangat populer di Indonesia.

Bahkan makanan ikonik nasi goreng ini menjadi salah satu menu favorite banyak orang baik anak-anak muda maupun orang tua.

Namun, untuk membuat nasi goreng tak melulu harus menggunakan cabai merah, kamu juga bisa menggunakan  cabai hijau.

Selain lebih nendang pedasnya, menggunakan cabai hijau ini untuk membuat nasi goreng  tentu lebih nikmat.

BACA JUGA:Keripik Daging Ala Devina Hermawan, Krenyesnya Bikin Nagih

BACA JUGA:Resep dan Cara Membuat Tongseng Kambing yang Enak dan Bikin Nagih, Yuk Cobain di Buat Saat Idul Adha

Apalagi chef Devina Hermawan telah membagikan resep dan cara membuat nasi goreng cabai hijau yang enak.

Sehingga kamu bisa lebih mudah membuatnya dirumah dengan menggunakan resep yang dijelaskan oleh chef Devina Hermawan.

"Aroma cabe ijo nya ini khas banget, apalagi pada tekstur nasinya yang pecah-pecah. Saat kita blender cabenya itu memberikan aroma khasnya,"ujar Devina Hermawan, dikutip pada Senin 1 Juli 2024.

Chef Devina juga menjelaskan bahwa tips agar enak yaitu menggunakan tekstur nasi yang tidak terlalu lembek, dan disarankan agar sebelum di goreng simpan terlebih dahulu nasi didalam kulkas.

BACA JUGA:Mantap Pol! Ini Resep Risol Isi kentang Wortel Ala Rumahan, Cocok Jadi Teman Ngopi

BACA JUGA:Bikin Nasi Cepat Habis! Begini Resep dan Cara Membuat Sambal Paru Ala Devina Hermawan yang Enak

Berikut resep dan cara membuat nasi goreng ala Devina Hermawan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: