Meningkatkan Pencernaan dan Imunitas, Ini 5 Manfaat Buah Markisa Untuk Kesehatan Tubuh
Meningkatkan Pencernaan dan Imunitas--Pixabay
5. Mendukung Kesehatan Kulit
Vitamin A dan C yang ada pada buah markisa berperan penting untuk menjaga kesehatan kulit.
Vitamin C antioksidan yang melawan kerusakan akibat radikal bebas, yang dapat menyebabkan penuaan dini dan kerusakan kulit.
Vitamin A, di sisi lain, mendukung regenerasi sel kulit dan menjaga kelembapan kulit.
BACA JUGA:7 Buah Sehat untuk Mendukung Kehamilan: Nutrisi Terbaik untuk Ibu dan Janin
BACA JUGA:Ini 5 Efek Konsumsi Bawang Bombai Terlalu Sering
Kombinasi kedua vitamin ini membantu untuk menjaga kulit tetap elastis, bercahaya, dan terlindungi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: