Pembangunan BLK UPTP Prabumulih dalam Sorotan, Apa Kata Penjabat Walikota?
Pembangunan gedung blk uptp prabumulih, ini kata penjabat walikota prabumulih --Foto: Prabupos
"Sabar, kami akan memberikan informasi lebih lanjut di akhir September atau awal Oktober mengenai perkembangan selanjutnya. Saat ini, penyidik masih melakukan pemeriksaan," ujar Dirreskrimsus Polda Sumsel, Kombes Pol Bagus Suropratomo, SIK, melalui Kasubdit III Tipidkor, AKBP Wiwin Junianto Supriyadi, SIK, pada Selasa, 24 September 2024.
Wiwin menjelaskan bahwa kasus ini berawal dari laporan masyarakat yang masuk ke Polda Sumsel pada Oktober 2023.
BACA JUGA:SDN 48 Prabumulih, Langkah Maju dalam Implementasi Kurikulum Merdeka
BACA JUGA:Ini 5 Manfaat Kemiri Untuk Kesehatan, Membantu Sehatkan Rambut
Tim penyidik kemudian mengumpulkan data dan bukti yang memperkuat keputusan untuk meningkatkan status kasus ini. "Sekitar 20 saksi sudah dimin kutai keterangan, dan hasil audit menunjukkan potensi kerugian negara sebesar Rp7,2 miliar," jelas Wiwin.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: