Sering Diabaikan! Simak 6 Kebiasaan Buruk yang Bisa Bikin Wajah Rusak, Hindari Mulai Sekarang

Sabtu 04-05-2024,09:51 WIB
Reporter : Erna
Editor : Ros Diana

Agar tubuh tetap terhidrasi dengan baik penting sekali untuk mengkonsumsi air mineral dengan cukup sebab hal ini dapat mendukung kulit yang sehat.

Jarang mengkonsumsi air putih dapat menyebabkan berbagai permasalahan pada kulit bahkan membuat kulit tampak kering.

Mengkonsumsi lebih banyak air putih dapat memberikan kesehatan pada tubuh serta kulit dan terhindar dari masalah penyakit.

BACA JUGA:Waspada! Ini 6 Gejala Ibu Hamil Mengalami Pneumonia dan Cara Mengatasinya

BACA JUGA:Miliki Rasa yang Lezat dan Manis, Ini 5 Manfaat Buah Sawo yang Jadi Favorit Masyarakat Indonesia

2. Posisi tidur yang salah

Beberapa kebiasaan buruk lainnya selain kurang minum juga posisi tidur yang salah.

Posisi tidur bisa menjadi salah satu faktoe masalah pada kulit wajah yang tidak sehat.

Nah, salah satu posisi tidur yang semestinya harus dihindari adalah tengkurap.

Walaupun tidur tengkurang menurut sebagian orang adalah posisi yang nyaman namun hal ini tidaklah baik untuk kesehatan kulit wajah.

BACA JUGA:Mulai Sekarang Terapkan Gaya Hidup Sehat Agar Lebih Semangat Menjalankan Aktivitas

BACA JUGA:Tak Disangka Ternyata Kayu Manis Ampuh Turunkan Tekanan Darah Hingga Cegah Kanker, Simak Manfaatnya

Tidur tengkurap dapat menyababkan masalah pada kulit wajah termasuk di bagian mata.

Dengan tidur tengkurap ini pula dapat menyebabkan cairan menumpuk di wajah sehingga membuat wajah menjadi kendur.

3. Kurang konsumsi sayur dan buah

Hal yang menjadi kebiasaan sehari-hari dan harus dihindari adalah jarang mengkonsumsi sayur dan buah.

Kategori :